Dukung Pasangan Prabowo – Gibran di Pilpres 2024, Bobby Nasution akan Koordinasi dengan PDI Perjuangan

Avatar photo

Senin, 6 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Medan, Bobby Nasution. (Facebook.com/Bobby Nasution)

Wali Kota Medan, Bobby Nasution. (Facebook.com/Bobby Nasution)

ON24JAM.COM – Menantu Presiden Jokowi Bobby Nasution mengikuti relawan Rumah Kolaborasi Bobby Nasution mendukung capres dan cawapres Prabowo – Gibran di Pilpres 2024.

Bobby Nasution saat ini menjabat Wali Kota Medan yang diusung oleh Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan.

Bobby Nasution mengaku pihaknya akan berkoordinasi dengan partai politik pengusung menjadi Wali Kota Medan.

Yakni Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan yang mengusung Ganjar-Mahfud MD di Pilpres 2024.

“Tentunya saya kemarin juga menyampaikan akan berkoordinasi, berkonsultasi dengan PDI Perjuangan.”

Baca artikel lainnya di sini : Bursamediaonline.com Melayani Jasa Jual Beli dan Akuisisi Portal Berita yang Masih Berjalan dan Berkualitas

“Saya akan menyampaikan dengan baik-baik, dan kerendahan hati,” kata Bobby Nasution.

Pihaknya akan menyampaikan kenapa bisa berbeda pandangan antara dirinya dan PDI Perjuangan dalam pemungutan suara yang dijadwalkan pada 14 Februari 2024.

“Spa alasan berbeda pandangan, itu dahulu. Sikap berikutnya saya menunggu arahan (PDI Perjuangan, red).”

“Yang pasti tujuannya bagaimana memajukan Indonesia. Kita titipkan sama siapa, itu kan ada pilihan dari kita baik hati dan pikiran,” tegas Bobby Nasution.

Penasihat Rumah Kolaborasi Bobby Nasution Hasanul Jihadi alias Jiji mendukung pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka di Pilpres 2024.

Pihaknya mengaku relawan yang kini tersebar pada 33 kabupaten/kota di Sumatera Utara berjumlah 74 ribu orang akan berjuang memenangkan pasangan Prabowo-Gibran.

Baca Juga:

Di Pengadilan Tipikor Jakarta, Hasto Kristianto Ungkap Ancaman kepada Dirinya Jika PDIP Memecat Jokowi

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Geledah Kantor Hukum Visi Law Office Tempat Kerja Mantan Jubir KPK Febri Diansyah, KPK Ungkap Alasannya

Termasuk Kapolda Kaltim, Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo Angkat 10 Kapolda Baru

“Dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim, kita dari Rumah Kolaborasi Bobby Nasution akan kita gunakan mesin untuk memenangkan Bapak Prabowo dan Gibran Rakabuming Raka dalam kontestasi presiden,” tegas Hasanul Jihadi.

Hasanul Jihadi menyampaikan hal itu usai peletakan batu pertama monumen Juma Jokowi di Bukit Beru Simelo, Desa Kutambelin, Lau Baleng, Kabupaten Karo, Sumatera Utara.

“Kita kalau relawan sudah suruh ke sana (Prabowo-Gibran, red) ya, mau enggak mau ke sana,” tegas Bobby Nasution dalam keterangan tertulisnya.

“Ya, saya ikut relawan saya,” tegas Bobby Nasution.***

Berita Terkait

Di Pengadilan Tipikor Jakarta, Hasto Kristianto Ungkap Ancaman kepada Dirinya Jika PDIP Memecat Jokowi
Terkait Tuntutan Unjuk Rasa Mahasiswa di Kawasan Patung Kuda, Presiden Prabowo Subianto Beri Tanggapan
Tanggapi Isu Tentang Resufle Menteri di Kabinet Merah Putih, Ini Tanggapan Ketum Golkar Bahlil Lahadalia
Mensesneg Prasetyo Hadi Buka Suara Soal Rencana Perombakan Kabinet di Internal Kabinet Merah Putih
Soal Kbar Sri Sultan Menjadi Mediator Pertemuan Megawati dengan Jokowi, Budi Arie Setiadi Beri Tanggapan
Pesan Megawati Soekarnoputri ke Ahmad Muzani, Salah Satunya Ucapan Terima Kasih kepada Prabowo
Ketua KPK Tanggapi Soal Kabar Belum Ditahannya Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Karena Alasan Politik
Ditunggu Hari Senin Pagi, Begini Respons KPK Jika Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Tak Hadiri Pemeriksaan

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:48 WIB

Di Pengadilan Tipikor Jakarta, Hasto Kristianto Ungkap Ancaman kepada Dirinya Jika PDIP Memecat Jokowi

Rabu, 19 Februari 2025 - 13:22 WIB

Terkait Tuntutan Unjuk Rasa Mahasiswa di Kawasan Patung Kuda, Presiden Prabowo Subianto Beri Tanggapan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 14:52 WIB

Tanggapi Isu Tentang Resufle Menteri di Kabinet Merah Putih, Ini Tanggapan Ketum Golkar Bahlil Lahadalia

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:51 WIB

Mensesneg Prasetyo Hadi Buka Suara Soal Rencana Perombakan Kabinet di Internal Kabinet Merah Putih

Sabtu, 18 Januari 2025 - 15:37 WIB

Soal Kbar Sri Sultan Menjadi Mediator Pertemuan Megawati dengan Jokowi, Budi Arie Setiadi Beri Tanggapan

Berita Terbaru

× How can I help you?